Overview
Program ini memberikan pengetahuan dasar terkait pekerjaan sebagai petugas entri data, menggunakan rumus dasar Ms.Excel, rumus pengolahan data Ms.Excel, fungsi logika dan look-up Ms.Excel, visualisasi data dan shortcut Ms.Excel, hingga membuat laporan data dengan menggunakan aplikasi Ms.Excel.
Kompetensi yang Dilatih
Pada pelatihan ini peserta akan diajarkan materi dasar terkait entri data, rumus dasar Ms.Excel, rumus pengolahan data Ms.Excel, fungsi logika dan look-up Ms.Excel, visualisasi data dan shortcut Ms.Excel, hingga membuat laporan data dengan Ms.Excel. Setelah mengikuti pelatihan ini peserta dapat mengoperasikan Ms.Excel untuk untuk menginput dan mengelola data, hal ini penting agar peserta mendapatkan gambaran umum terkait pekerjaan sebagai seorang petugas entri data.
Tentang Lembaga
LPK CERIA COURSE
KABUPATEN PRINGSEWU